
Ketika Anang mengomentari salah satu calon Idol, Bunda Kasih memberitahukan kepada Kasih (seakan-akan salah satu jawaban untuk ujian naik kelas):
"Itu Anang, suaminya Kris Dayanti....."
Kasih bertanya: "Masih?"
Bunda Kasih: "Masih apanya, sayang?"
Kasih: "Masih suaminya Kris Dayanti?"
Terheran-heran, Bunda Kasih me-reply: "Ya, masih. Memangnya kenapa?"
Dengan polos Kasih berkata: "Sekarang kan biasa artis cerai....."
Tidak ada komentar:
Posting Komentar